Senin, 30 September 2013

CPIN JSMR KLBF MNCN

Penutupan pasar hari ini memunculkan 4 buah saham yang ditutup dengan tingkat kerugian di luar kebiasaan. Keempatnya juga ditutup jauh di bawah rata-rata tingkat relativitasnya selama 100 hari terakhir terhadap market.

Saham-saham tersebut adalah CPIN, JSMR, KLBF, dan MNCN.

Berikut ini tingkat kerugian ke-4 saham tersebut.


Kenapa di luar kebiasaan?


Berikut ini adalah perbandingan tingkat kerugian keempat saham tersebut dibandingkan dengan tingkat volatilitas hariannya selama 100 hari terakhir.


Berikut ini perbandingan tingkat relativitasnya terhadap IHSG yang  terkini dibandingkan dengan relativitas rata-rata selama 100 hari terakhir.


Kalau dibandingkan dengan tingkat kerugian harian yang pernah dicatat selama 100 hari, maka hanya CPIN yang kerugian pada hari ini masih lebih rendah dari kerugian yang paling  besar selama 100 hari sedangkan KLBF, JSMR, MNCN mencatat kerugian paling besar selama 100 hari terakhir.

Berikut ini perbandingannya.

Jika dibandingkan dengan harga rata-rata transaksi hari ini, maka harga penutupan masing-masing saham tersebut juga lumayan jauh dari harga rata-ratanya.

Berikut ini perbandingannya.


Jadi kita dapat menyimpulkan bahwa keempat saham tersebut mempunyai peluang yang paling besar untuk rebound pada perdagangan 1-2 hari berikutya seandainya market kondusif.

Berikut ini perbandingan grafik tingkat relativitas harian masing-masing saham selama 100 hari terakhir.

CPIN

KLBF

JSMR






MNCN



Tidak ada komentar:

Posting Komentar